Beranda / /

  • Bertemu Zhao Leji, Presiden Prabowo Tegaskan Komitmen Pererat Hubungan Indonesia-Tiongkok
    Nasional | 13 hari lalu
    Bertemu Zhao Leji, Presiden Prabowo Tegaskan Komitmen Pererat Hubungan Indonesia-Tiongkok

    DIALEKSIS.COM | Beijing - Mengawali kegiatan kunjungan kenegaraan di Beijing, Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Presiden Prabowo Subianto melakukan pertemuan bilateral dengan Ketua Kongres Rakyat Nasional (National People’s Congress) RRT Zhao Leji pada Sabtu, 9 November 2024. Pertemuan tersebut digelar di salah satu ruangan yang ada di Great Hall of the People, Beijing.


  • Presiden Prabowo Tegaskan IKN adalah Pusat Pemerintahan Baru
    Pemerintahan | 26 hari lalu
    Presiden Prabowo Tegaskan IKN adalah Pusat Pemerintahan Baru

    DIALEKSIS.COM | Magelang - Presiden RI Prabowo Subianto akan menyelesaikan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Penajam Paser Utara Kalimantan Timur dalam waktu empat tahun. Bahkan Sidang Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)/Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) diharapkan sudah dapat digelar di IKN.

  • Presiden Prabowo Subianto Perkenalkan Kabinet Merah Putih
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Presiden Prabowo Subianto Perkenalkan Kabinet Merah Putih

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto memperkenalkan kabinet pemerintahannya yang diberi nama Kabinet Merah Putih. Berikut adalah daftar lengkap menteri dalam Kabinet Prabowo-Gibran yang diumumkan malam ini.

  • Prabowo: Indonesia Pernah Dianggap Lebih Rendah dari Anjing
    Pemerintahan | 1 bulan lalu
    Prabowo: Indonesia Pernah Dianggap Lebih Rendah dari Anjing

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan pidato yang menggugah dalam acara pelantikan hari ini, dengan menyinggung sejarah kelam bangsa Indonesia di masa penjajahan. Dalam pidatonya, ia mengingatkan bahwa pada masa kolonial, bangsa Indonesia pernah dianggap lebih rendah dari seekor anjing.

  • Jokowi Terima Uang Pensiun Bulanan Rp30,2 Juta Selama Seumur Hidup
    Nasional | 1 bulan lalu
    Jokowi Terima Uang Pensiun Bulanan Rp30,2 Juta Selama Seumur Hidup

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Joko Widodo resmi lengser hari ini, Minggu (20/10), dan berhak mendapatkan uang pensiun seumur hidup.

    Uang pensiun presiden diatur dalam UU Nomor 7 Tahun 1978 tentang Hak Keuangan/Administratif Presiden dan Wakil Presiden serta Bekas Presiden dan Wakil Presiden.

  • Presiden Jokowi Semakin Vulgar Dukung Prabowo
    Polkum | 10 bulan lalu
    Presiden Jokowi Semakin Vulgar Dukung Prabowo

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Pengamat politik dari Universitas Paramadina, Ahmad Khoirul Umam, menilai bahwa Presiden Joko Widodo semakin terang-terangan menunjukkan dukungannya kepada calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto.